7 Tempat Liburan Paling Romantis Untuk Dikunjungi Bersama Pasangan Anda

Cap Rocat Spanyol
Saatnya untuk meningkatkan romantisme dan berliburan dengan pasangan Anda Pikirkan

[vc_row][vc_column offset=”vc_col-lg-12 vc_col-md-12″][vc_column_text css=”.vc_custom_1590644118347{margin-bottom: 30px !important;}”]

Saatnya untuk meningkatkan romantisme dan berliburan dengan pasangan Anda Pikirkan kencan sarapan di tepi kolam renang pribadi, berjalan-jalan menuju tempat makan malam dikelilingi dengan cahaya lilin, tidur nyenyak ditemani dengan suara deburan ombak yang menenangkan. Berikut adalah tujuh hotel mewah dan romantis untuk menikmati liburan Anda bersama pasangan Anda:

[/vc_column_text][vc_column_text css=”.vc_custom_1591169070595{margin-top: 30px !important;}”]

The Outpost Hotel, Singapura

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ shadow_x_offset=”0″ shadow_y_offset=”0″ shadow_blur=”0″ shadow_spread=”0″ shadow_color=”” offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″ css=”.vc_custom_1581403418078{margin-top: 30px !important;}”][vc_single_image image=”6357″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1590647943966{margin-bottom: 0px !important;}”]

Outpost Hotel di pulau Sentosa Singapura terletak di sebuah bukit yang menghadap ke pantai. Lihatlah ke kamar-kamar yang dihiasi marmer hitam dan interior putih yang mengkilap, dengan jendela setinggi langit-langit yang membingkai sekeliling Anda. Habiskan sore hari dengan bersantai di kolam hotel yang terinspirasi oleh pantai di seluruh dunia, salah satunya termasuk kolam air asin Pamukkale yang terkenal di Turki dan sungai Amazon. Naiklah kayak untuk melakukan perjalanan ke Pulau Lazarus, tempat Anda akan snorkeling yang dipenuhi terumbu karang. Atau habiskan malam hari Anda di pasir putih, atau minum di klub pantai terdekat.

Informasi lebih lanjut Anda bisa lihat di sini

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ shadow_x_offset=”0″ shadow_y_offset=”0″ shadow_blur=”0″ shadow_spread=”0″ shadow_color=”” offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″ css=”.vc_custom_1581403805195{margin-top: 30px !important;}”][vc_single_image image=”6358″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1591169076259{margin-top: 30px !important;}”]

Monastero Santa Rosa, Italia

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6359″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1590648115606{margin-bottom: 0px !important;}”]

Berdiri sejak abad ke-17, Monastero Santa Rosa, yang terletak di tepi tebing di Pantai Amalfi , hanya memiliki 20 kamar dan suite, dan semuanya merupakan bekas tempat tinggal biarawati. Setiap kamar dirancang oleh desainer Neapolitan lokal dan dihiasi oleh barang-barang anti dan perabotan berkualitas tinggi. Masing-masing kamar berbeda dalam struktur, dengan beberapa menampilkan ruang tamu dan ruang makan en-suite, serta teras pribadi yang menghadap ke Teluk Salerno dan desa nelayan Conca dei Marini. Habiskan waktu berjam-jam di infinity pool, atau makan di restoran in-house-nya di mana Anda dapat mencicip citarasa Campania yang dibuat dengan produk organik dari kebun.

Informasi lebih lanjut Anda bisa lihat di sini

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6360″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d” css=”.vc_custom_1590645192299{margin-top: 30px !important;}”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][/vc_column][/vc_row][vc_row][vc_column][vc_column_text css=”.vc_custom_1591169083134{margin-top: 30px !important;}”]

The Wittmore, Spanyol

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6361″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1590648338962{margin-bottom: 0px !important;}”]

The Wittmore, terletak di Gothic Quarter Barcelona adalah hotel yang dikelilingi dengan motif-motif Tartan menghiasi dinding-dindingnya, dipenuhi perabotan beludru merah, dan telepon Bakelite dan perabotan antik lainnya. Di atas tempat berjemur, Anda dapat duduk di baris depan yang menghadap ke kota, sementara teras taman, dengan bar dan ruang makan lengkap dengan perpustakaan, sangat cocok untuk mengobrol sambil minum kopi dan koktail. Sambil bergandengan tangan dengan pasangan Anda, berjalanlah ke tebing Gothic Quarter, di mana beberapa pemandangan kota paling bersejarah menunggu untuk dilihat Anda.

Informasi lebih lanjut Anda bisa lihat di sini

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6362″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d” css=”.vc_custom_1590651458426{margin-top: 30px !important;}”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1591169088949{margin-top: 30px !important;}”]

Cap Rocat, Spanyol

[/vc_column_text][/vc_column][/vc_row][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6363″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1590650233721{margin-bottom: 0px !important;}”]

Cap Rocat, yang terletak di daerah terpencil di Teluk Palma, adalah sebuah hotel yang memiliki kamar-kamar dengan pemandangan yang wajib Anda lihat. Suite El Cabo khususnya, adalah kamar yang dengan tempat tidur berkanopi yang elegan, memiliki kamar mandi besar yang menyerupai spa kecil, dan tiga teras berbeda dengan gazebo pribadi dan kolam renang. Para tamu dapat menyantapi makan malam pribadi di The Lookout dan The Panoramic Terrace sambil melihat matahari terbenam di Palma Bay. Selain itu, ada banyak ruang makan bergaya Mediterania di properti ini, termasuk La Fortaleza yang diterangi cahaya matahari, di mana makanan khas Majorean dan Sea Club yang menawarkan daging atau ikan panggang.

Informasi lebih lanjut Anda bisa lihat di sini

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6364″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d” css=”.vc_custom_1590645760265{margin-top: 30px !important;}”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1591169094773{margin-top: 30px !important;margin-bottom: 30px !important;}”]

Al Maha Desert Resort, Uni Emirat Arab

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6365″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1590651122351{margin-bottom: 0px !important;}”]

Dilengkapi dengan barang-barang antik dan perabotan Arab yang langka, hotel ini dilengkapi dengan kolam renang pribadi yang suhunya dikendalikan, ruang makan dan ruang tamu yang besar dan pintu kayu Oman yang tebal. Di siang hari, gunakan dune drive di luar resor, atau naik unta ke puncak bukit pasir, di mana Anda akan menyaksikan matahari terbenam sambil menikmati champagne, makanan ringan,dan buah-buahan.

Informasi lebih lanjut Anda bisa lihat di sini

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6366″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d” css=”.vc_custom_1590645954937{margin-top: 30px !important;}”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1591169102994{margin-top: 30px !important;margin-bottom: 30px !important;}”]

Cempedak Island, Indonesia

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6368″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1590651278583{margin-bottom: 0px !important;}”]

Tempat ini seluruhnya terbuat dengan tangan dari bambu alang-alang dengan atap yang terbuat dari rumput Cogon, vila-vila berlantai dua ini memiliki dua kamar mandi, kamar tidur besar, dan balkon yang menghadap ke kolam renang pribadi. Mesikipun tanpa televisi, toko souvenir ataupun restoran di sini, tidak ada yang bisa menghentikan Anda menikmati waktu berdua bersama pasangan Anda. Selain dapat bersantai dengan buku di tepi kolam renang pribadi atau resor, resor ini juga menyediakan trek atau sepeda gunung untuk melintasi hutan, atau Anda juga dapat jelajahi kolam batu.

Informasi lebih lanjut Anda bisa lihat di sini

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6367″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d” css=”.vc_custom_1590646561390{margin-top: 30px !important;}”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1591169109666{margin-top: 30px !important;margin-bottom: 30px !important;}”]

Pontas dos Ganchos, Brazil

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6369″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d”][/vc_column_inner][/vc_row_inner][vc_column_text css=”.vc_custom_1590650742954{margin-bottom: 0px !important;}”]

Di semenanjung terpencil di Brasil Selatan, sebuah resor rainforest yang dikelilingi oleh pohon-pohon tropis serta di tengah lautan yang berkilau. Dua puluh lima bungalow membentuk Ponta dos Gachos, masing-masing dilengkapi dengan kolam berendam pribadi. Untuk pasangan yang berencana untuk menetap seharian di kamar, cobalah memesan Special Emerald Villa Bungalow. Ruangan tersebut memiliki semua yang Anda butuhkan untuk menghabiskan waktu bersama pasangan, termasuk sauna yang menawarkan pemandangan laut serta spa dengan tempat tidur tatami untuk menikmati fasilitas pijat di kamar. Di area luar, ada infinity pool serta tempat berjemur untuk Anda, dan lantai bawahnya memiliki gudang anggur, dan gym bawah tanah.

Informasi lebih lanjut Anda bisa lihat di sini

[/vc_column_text][vc_row_inner][vc_column_inner width=”5/6″ offset=”vc_col-xs-offset-1 vc_col-xs-10″][vc_single_image image=”6370″ img_size=”full” add_caption=”yes” alignment=”center” style=”vc_box_shadow_3d” css=”.vc_custom_1590647628917{margin-top: 30px !important;}”][/vc_column_inner][/vc_row_inner]

Share the Post:

Related Posts

Join Our Newsletter