Merangkum data-data finansial yang rumit menjadi suatu tindakan yang dapat diambil agar Anda dapat membuat keputusan berinvestasi dengan percaya diri.
Membekali investor agar dapat membuat keputusan yang tepat dengan data akurat, analisis transparan dan tampilan yang modern.
Merancang dan mengevaluasi strategi investasi yang sesuai menggunakan analisis fundamental dan teknikal yang dapat Anda pilih dari beragam model investasi yang sudah ada atau buatan Anda sendiri.
Tampilan yang menyeluruh namun sederhana dari semua instrumen finansial yang meliputi Technical Score, Value Score dan Sentimen Pasar.
Mengintegrasikan beragam analisis teknikal dari platform trading dan aplikasi digital dengan menggunakan AI (Artificial Intelligence) untuk mengolah data besar menjadi langkah jelas, sehingga dapat mengoptimalkan strategi trading.
Mengoptimalkan statregi trading dengan kombinasi analisi teknikal, arahan edukatif, dan notifikasi yang dapat disesuaikan.
Perencanaan trading yang telah di validasi para ahli pasar untuk memastikan hanya hasil analisis terbaik yang di tampilkan.
Gagasan Investasi berdasarkan analisis fundamental dan teknikal yang di berikan secara langsung serta didukung oleh strategi yang sudah di backtest.
Menawarkan 3 Indikator inovatif yang membantu mengindentifikasi peluang trading serta titik masuk atau keluar pasar. Metode ini terintegrasi dengan chart metatrader.
Membantu investor menemukan informasi yang di butuhkan dari begitu banyaknya berita dan data dari social media, berita dan market untuk mengatasi kelebihan informasi dan mendukung keputusan trading melalui penyajian data yang mudah dipahami.
Mengintegrasikan berita, blog, dan media social untuk mendapatkan kabar yang berpengaruh pada market.
Berita yang telah di seleksi oleh tim analis global beserta komentar dan call to action.
Memantau ribuan berita kredibel dan social media 24 jam untuk menentukan bagaimana sentimen masyarakat terhadap suatu berita atau kejadian tertentu.
Memungkinkan anda untuk memonitor, mengantisipasi dan bertindak berdasarkan kejadian-kejadian dalam perekonomian untuk mendukung investor di seluruh proses pembuatan keputusan trading.
Memungkinkan anda untuk memonitor dan bertindak terhadap suatu peristiwa ekonomi melalui data real-time, perangkat analisis dan diagram interaktif.
Dapatkan lebih dari sekedar chart statis dengan memfilter kejadian ekonomi dari 38 negara dan lacak semua event realtime.